PT Alcona Utama Nusa

PT Alcona Utama Nusa

  • Diposting oleh:
  • Diposting pada:
  • Lokasi:
    Jawa Tengah, Kota SemarangJawa Tengah, Kota Semarang
  • Kategori:
    Kontraktor
  • Tipe Pekerjaan:
    Fulltime
  • Pendidikan:
    SMA/SMK/STM
  • Pengalaman:
    1 Thn, Freshgraduate
  • Gaji:
    Rp. Kompetitif
  • Dilihat:
    4 views

PT Alcona Utama Nusa adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang bahan bangunan modern dengan spesialisasi pada aluminium dan kaca yang bertempat di Jakarta, Semarang, dan Surabaya. Usaha ini dimulai pada tahun 1979 yang semula bernama UD. Alcon Utama yang berlokasi di Semarang, kemudian pada tahun 1990 berkembang menjadi Badan Hukum dengan nama PT. Alcona Utama Nusa.

Saat ini PT Alcona Utama Nusa kembali membuka lowongan kerja terbaru. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama PT Alcona Utama Nusa dengan kualifikasi sebagai berikut.


Lowongan Kerja PT Alcona Utama Nusa


Update 13 Maret 2023

Tenaga Las

Kualifikasi

  • Laki-laki
  • Usia max 35 th
  • Pendidikan SMA / Sederajat
  • Mempunyai pengalaman las

 

Kirim Lamaran

Email : rekrutmen.aungroup@gmail.com

 


 

Perhatian!

1) Hati-hati penipuan yang mengatasnamakan kami atau perusahaan, seluruh proses seleksi di perusahaan ini TIDAK DIPUNGUT biaya apapun. Tetap waspada dan analisa lebih dahulu lowongan yang ingin anda lamar!

2) Laporkan apabila terdapat kesalahan dalam penulisan link, judul atau hal lainnya.

3) Jika link sudah tidak bisa lagi diakses kemungkinan lowongan sudah tutup/kouta pelamar telah terpenuhi. Silahkan melihat lowongan terbaru lainnya Klik disini.