PT Freeport Indonesia

PT Freeport Indonesia

PT Freeport Indonesia adalah perusahaan tambang mineral yang merupakan bagian dari Freeport-McMoRan (FCX) dan Mining Industry Indonesia (MIND ID). Perusahaan ini bergerak dalam kegiatan penambangan dan pengolahan bijih untuk menghasilkan konsentrat yang mengandung tembaga, emas, dan perak. Konsentrat ini dipasarkan ke berbagai negara, termasuk smelter tembaga dalam negeri seperti PT Smelting. PT Freeport Indonesia beroperasi di lokasi terpencil di Pegunungan Sudirman, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua, Indonesia, dan merupakan salah satu pemain utama dalam industri pertambangan di wilayah tersebut.

Saat ini PT Freeport Indonesia kembali membuka lowongan kerja terbaru. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama PT Freeport Indonesia dengan kualifikasi sebagai berikut.


Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia


FRESH GRADUATE PROGRAM (FGP) 2023

Accounting Information System
Actuaria Information Technology
Anthropology / Sociology Instrumentation Engineering
Architecture Engineering International Relations
Biology Law
Business Administration Management
Business Development Mechanical Engineering
Chemistry / Chemical Engineering Metallurgy Engineering
Civil Engineering Mining Engineering
Computer Science Naval Engineering
Development Studies Naval Transportation Management System
Economic Political Science
Electrical Engineering Psychology
Epidemiology Public Health
Finance / Fiscal / Taxation Public Relations
Geology Safety, Health & Environment
Geophysics Social Science
Industrial Engineering Statistic
Informatic Engineering Transportation & Logistic

Persyaratan Umum :

  • Putra-Putri Indonesia khususnya Papua dengan pendidikan D4, S1 atau S2 pada bidang studi yang terpilih dari universitas di Indonesia atau luar negeri
  • Memiliki IPK minimum 2.8 dari Skala 4.0
  • Tidak lebih dari 2 tahun sejak kelulusan
  • Memiliki pengalaman kerja terbatas (0-2 tahun)
  • Bersedia ditempatkan di Papua

* Proses seleksi FGP akan dilakukan sesuai dengan kebijakan perekrutan yang berlaku di PTFI dan berdasarkan kebutuhan Perusahaan.

Batas waktu pendaftaran : 14 Oktober 2023

 

 



Kirim Lamaran

Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.